Hari ini cawapres nomor urut dua, Gibran Rakabuming Raka tetap masuk kantor di Solo. Padahal hari ini juga Bawaslu Jakarta Pusat memanggil wali kota Solo itu untuk dimintai keterangan terkait bagi-bagi susu di CFD.
Gibran tiba di Balai Kota Solo pukul 10.32 WIB. Gibran terlihat memakai baju kuning dengan setelan celana warna hitam, Selasa (02/01/2024).
Ketika ditanya mengenai pemanggilan Bawaslu Jakpus, Gibran tidak banyak bicara. "Udah, makasih nggih," kata Gibran.
Saat ditemui di Kabupaten Sragen, Senin (01/01/2024) kemarin, Gibran mengaku belum menerima surat panggilan tersebut. Dirinya mengaku akan mengecek surat itu lebih dulu.
"Oh gitu ya nanti kami cek lagi ya (surat pemanggilan Bawaslu Jakpus). Belum (menerima surat), belum," kata Gibran, kemarin.
Gibran mengaku siap memenuhi panggilan Bawaslu Jakpus. "Ya saya ngikut aja ya, kalau dipanggil ya dipanggil, datang," ujarnya dilansir dari detikJateng.
Gibran Tetap Ngantor Meski Dijadwalkan Bertemu Bawaslu Jakpus
Redaksi
Selasa, 02 Januari 2024 - 13:00:00 WIB
Foto: wikipedia
Pilihan Redaksi
IndexOJK Sebut Masyarakat Merugi Rp4,1 Triliun
Penambangan Emas Ilegal di Kuantan Singingi Terbongkar, Pelaku Ditangkap
Polda Riau Amankan Tiga Penambang Emas Ilegal di Kuantan Singingi
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Politik
Pilkada Jakarta, PDIP Resmi Dukung Duet Pramono Anung-Rano Karno
Kamis, 29 Agustus 2024 - 05:30:00 Wib Politik
Muncul Isu Hubungan Jokowi dan Prabowo Retak, Begini Respons Prabowo Subianto
Ahad, 25 Agustus 2024 - 11:30:00 Wib Politik
Cak Imin Kembali Terpilih sebagai Ketum PKB Periode 2024-2029
Ahad, 25 Agustus 2024 - 10:00:00 Wib Politik
Putusan MK dan Kans Anies Maju Pilgub Jakarta Terbuka Lebar
Rabu, 21 Agustus 2024 - 14:00:00 Wib Politik