Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) diprediksi tidak akan lolos ambang batas parlemen pada pemilu 2024 mendatang. Prediksi tersebut bersumber dari hasil survei Lembaga Survey dan Polling Indonesia (SPIN).
Berdasarkan hasil survei SPIN, elektabilitas PPP berada di bawah PSI dengan raihan 2,3 %. Sementara PSI sendiri mendapatkan elektabilitas 3,6 %.
Untuk diketahui, ambang batas parlemen yang telah disepakati sebesar 4 % pada Pemilu Legislatif (Pileg) 2024. Hal ini tercantum dalam Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 Tahun 2022 tentang Pemilu.
Jika merujuk pada hasil survei SPIN, dengan kriteria ambang batas parlemen sebesar 4 %, maka hanya akan ada 8 partai politik (parpol) yang dapat lolos ke Senayan. Berikut ini daftar lengkap elektabiltas parpol versi lembaga survei SPIN.
1. PDIP 21,1%
2. Gerindra 18,9%
3. Golkar 10%
4. Demokrat 8,4%
5. PKB 7%
6. PKS 7%
7. NasDem 6%
8. PAN 4%
9. PSI 3,6%
10. PPP 2,3%
11. Gelora 1,9%
12. PBB 1,8%
13. Perindo 1,2%
14. Partai Ummat 0,2%
15. Hanura 0,2%
16. Partai Buruh 0,1%
17. Partai Garuda 0,1%
18. PKN 0,1%
TT/TJ 6,1%
Sumber: Detik.com
Hasil Survei SPIN: PPP dan PSI tidak Lolos Ambang Batas
Redaksi
Senin, 27 November 2023 - 22:30:00 WIB
Pilihan Redaksi
IndexOJK Sebut Masyarakat Merugi Rp4,1 Triliun
Penambangan Emas Ilegal di Kuantan Singingi Terbongkar, Pelaku Ditangkap
Polda Riau Amankan Tiga Penambang Emas Ilegal di Kuantan Singingi
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Politik
Pilkada Jakarta, PDIP Resmi Dukung Duet Pramono Anung-Rano Karno
Kamis, 29 Agustus 2024 - 05:30:00 Wib Politik
Muncul Isu Hubungan Jokowi dan Prabowo Retak, Begini Respons Prabowo Subianto
Ahad, 25 Agustus 2024 - 11:30:00 Wib Politik
Cak Imin Kembali Terpilih sebagai Ketum PKB Periode 2024-2029
Ahad, 25 Agustus 2024 - 10:00:00 Wib Politik
Putusan MK dan Kans Anies Maju Pilgub Jakarta Terbuka Lebar
Rabu, 21 Agustus 2024 - 14:00:00 Wib Politik